Sekilas

SELAMAT DATANG

Selamat datang di E-Learning Computer - Saya Senang dengan anda mengklik informasi ini, berarti anda peduli dengan keberadaan blog ini, saya berharap ini bukan untuk kali pertama anda mengunjungi blog ini. Mudah-mudahan blog ini bermanfaat bagi pengunjung, amin

Sekilas Tentang Hendri Budi

Nama saya Hendri Budi, Saya seorang Pelajar yang masih duduk dibangku SMK walaupun tidak selamanya hehe. sedikit kata bijak, Muncul orang sukses datangnya bukan dari orang yang luar biasa, tetapi orang biasalah yang menciptakan sesuatu yang luar biasa (' ',)

About

3D Chip

Written By Hendri Budi on Sabtu, 16 Juni 2012 | 05.51

Ikut nyumbang ah 

3DP Chip adalah Software untuk mencari driver komputer. Untuk menggunakannya dalam mencari driver, diperlukan koneksi internet. Adapun driver yang bisa dicari antara lain, CPU, Motherboard, Video Card, Sound Card dan Ethernet Card. Setelah anda klik salah satu driver diatas, maka anda akan dibawa ke jendela browser default dan masuk di situs 3DP Chip untuk kemudian dapat anda download. Software ini tanpa instalasi sehingga mudah digunakan dimana saja.

Lisensi : Freeware
Categori : Portable
File Size : 496 KB

nih linknya :

http://download.cnet.com/3DP-Chip/30...=dl&tag=button

0 komentar:

Posting Komentar

 
berita unik